
Saat ini fitur ini belum resmi diliris alias masih dalam tahap uji coba. Tapi kita tetap dapat langsung mencobanya, ikuti langkah di bawah ini:
1. Silahkan Login ke http://draft.blogger.com/ dengan ID blogger anda
2. Klik Pengaturan
3. Lalu klik Komentar
4. Pada kolom Penempatan Formulir Komentar, pilih atau beri tanda pada tulisan Disemat di bawah entri.

5. Klik Simpan Pengaturan
6. Selesai
CATATAN:
Fitur ini direkomendasikan untuk blog yang kolom komentarnya belum pernah dimodifikasi. Apabila kotak komentar anda sudah dimodifikasi, anda harus terlebih dahulu mengubahnya seperti semula karena fitur ini terkadang tidak berhasil ditampilkan pada kolom komentar yang sudah dimodifikasi.
Lalu bagaimana cara mengembalikannya seperti semula? Ikuti langkah dibawah ini:
1. Silahkan Login ke http://draft.blogger.com/ dengan ID blogger anda
2. Klik Tata Letak
3. Lalu klik Edit HTML
4. Klik Download Template Lengkap untuk membackup template
5. Beri tanda centang pada tulisan Expand Template Widget
6. Cari kode yang seperti di bawah ini:
<p class='comment-footer'>
<a expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'>
<data:postCommentMsg/></a>
</p>
</b:if>
7. Hapus / delete kode di atas, lalu ganti dengan kode di bawah ini:
<p class='comment-footer'>
<b:if cond='data:post.embedCommentForm'>
<b:include data='post' name='comment-form'/>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.allowComments'>
<a expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'><data:postCommentMsg/></a>
</b:if>
</b:if>
</p>
8. Klik Simpan Template
9. Selesai

0 comments:
Post a Comment
Silahkan beri komentar sobat di bawah ini!
Komentar sobat akan sangat bermanfaat bagi kemajuan blog ini! :D Jangan lupa follow blog ini juga ;)
Mohon untuk tidak menggunakan nama ANONIM!
No SPAM !!!